Demi Penuhi Free Float, JTrust Nego Investor
Industri keuangan | Sabtu, 24 Mei 2025 | 04:50 WIB

Demi Penuhi Free Float, JTrust Nego Investor

PT Bank JTrust Indonesia Tbk. (BCIC) masih berupaya untuk memenuhi Bursa Efek Indonesia (BEI) soal free float. 

Fintech Masih Jadi Sumber Pertumbuhan Kredit Bank
Industri keuangan | Sabtu, 24 Mei 2025 | 04:45 WIB

Fintech Masih Jadi Sumber Pertumbuhan Kredit Bank

Per Februari 2025, pendanaan bank yang disalurkan ke fintech lending mencapai Rp 49,4 triliun. Angka ini setara 61,69% dari total. 

Himpunan Dana Securities Crowdfunding Kian Gemuk
Industri keuangan | Sabtu, 24 Mei 2025 | 04:10 WIB

Himpunan Dana Securities Crowdfunding Kian Gemuk

Hingga kuartal I-2025, total dana yang dihimpun industri mencapai Rp 145,70 miliar alias meningkat 126,50%.

Kontribusi Pendapatan Premi Unitlink Terus Menyusut
Industri keuangan | Sabtu, 24 Mei 2025 | 04:05 WIB

Kontribusi Pendapatan Premi Unitlink Terus Menyusut

Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), pendapatan premi dari unitlink hanya tersisa 23,23% di kuartal I tahun ini.

Regulator Menabur Insentif Biar Likuiditas Bank Kembali Longgar
Industri keuangan | Jumat, 23 Mei 2025 | 05:00 WIB

Regulator Menabur Insentif Biar Likuiditas Bank Kembali Longgar

Kondisi likuiditas perbankan memang sedang kurang baik. Ini tercermin dari laju pertumbuhan DPK yang semakin lambat dan bunga kredit naik

Pelemahan Daya Beli Terpampang Nyata, Kredit Modal Kerja Kian Loyo
Industri keuangan | Jumat, 23 Mei 2025 | 04:30 WIB

Pelemahan Daya Beli Terpampang Nyata, Kredit Modal Kerja Kian Loyo

Perlambatan daya beli masyarakat tampak semakin nyata. Lihat saja, pertumbuhan kredit untuk tujuan modal kerja semakin melambat

Rupiah Cepat Klaim Telah Investigasi Aduan Pinjaman Paksa
Industri keuangan | Jumat, 23 Mei 2025 | 04:10 WIB

Rupiah Cepat Klaim Telah Investigasi Aduan Pinjaman Paksa

RupiahCepat sudah menemui pihak yang merasa dirugikan dan menyamakan pemahaman atas kronologis kejadian, serta menjajaki solusi penyelesaian.

BI Rate Dipangkas, Bank Diharap Turunkan Bunga Kredit
Industri keuangan | Kamis, 22 Mei 2025 | 05:00 WIB

BI Rate Dipangkas, Bank Diharap Turunkan Bunga Kredit

Peningkatan biaya dana dan overhead menciptakan tren kenaikan bunga kredit perbankan selama empat bulan pertama tahun ini.​

BI Pangkas Target Kredit Perbankan
Industri keuangan | Kamis, 22 Mei 2025 | 05:00 WIB

BI Pangkas Target Kredit Perbankan

Pertumbuhan kredit perbankan tercatat semakin melambat hingga April 2025. Perlambatan terutama terjadi pada segmen konsumsi dan modal kerja.​

LPEI Terus Mengikis Rasio Kredit Macet
Industri keuangan | Kamis, 22 Mei 2025 | 04:45 WIB

LPEI Terus Mengikis Rasio Kredit Macet

Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) terus berupaya lepas dari bayang-bayang masalah keuangan masa lalu. 

Sosok Internal Bisa Duduki Kursi Direksi BP Jamsostek
Industri keuangan | Kamis, 22 Mei 2025 | 04:15 WIB

Sosok Internal Bisa Duduki Kursi Direksi BP Jamsostek

Pemerintah diminta bergerak cepat untuk mencari sosok direksi baru Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan alias BP Jamsostek 

Bunga Fintech Lending Diatur Demi Lindungi Konsumen
Industri keuangan | Rabu, 21 Mei 2025 | 04:55 WIB

Bunga Fintech Lending Diatur Demi Lindungi Konsumen

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut pengaturan bunga yang dipasang oleh pelaku industri merupakan bagian dari upaya perlindungan konsumen. 

Permintaan KPR Mengalami Perlambatan
Industri keuangan | Rabu, 21 Mei 2025 | 04:50 WIB

Permintaan KPR Mengalami Perlambatan

Permintaan kredit kepemilikan rumah (KPR) tampaknya semakin melambat di tengah tekanan  kondisi ekonomi domestik​

Bisnis Asuransi Kendaraan Masih Macet
Industri keuangan | Rabu, 21 Mei 2025 | 04:40 WIB

Bisnis Asuransi Kendaraan Masih Macet

AAUI memperkirakan pertumbuhan pendapatan premi lini bisnis ini terancam melambat sepanjang tahun 2025.

Digempur Banyak Tantangan, Peserta Dapen Menyusut
Industri keuangan | Rabu, 21 Mei 2025 | 04:10 WIB

Digempur Banyak Tantangan, Peserta Dapen Menyusut

Alih-alih makin banyak menarik peserta, jumlah pekerja yang memiliki program pensiun malah menurun. 

Bank Digital di Tanah Air Punya Ruang Besar Memacu Penyaluran Kredit
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 06:30 WIB

Bank Digital di Tanah Air Punya Ruang Besar Memacu Penyaluran Kredit

Perbankan digital di Tanah Air tercatat masih memiliki ruang besar melakukan ekspansi kredit karena CAR tinggi

Kinerja Bank Menggeliat, Kendati Tantangan Ketat
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 06:20 WIB

Kinerja Bank Menggeliat, Kendati Tantangan Ketat

Ada sinyal positif dari sektor perbankan di tengah ketidakpastian ekonomi yang masih tinggi. Perbankan berpotensi mencetak perbaikan kinerja 

 Muhammadiyah Belum Berencana Beli Bank Syariah
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 06:10 WIB

Muhammadiyah Belum Berencana Beli Bank Syariah

Muhammadiyah buka suara terkait kabar tengah menjajaki peluang berinvestasi pada salah satu bank umum syariah di Tanah Air​

Transaksi BI-Fast Melesat, Pendapatan Transaksi Mencapai Rp 2,65 Triliun
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 05:50 WIB

Transaksi BI-Fast Melesat, Pendapatan Transaksi Mencapai Rp 2,65 Triliun

Layanan BI-Fast meningkat pesar sejalan dengan pengembangan fitur yang dilakukan BI dan biayanya yang relatif lebih murah 

Aturan DHE Dongkrak Pertumbuhan DPK Valas
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 05:00 WIB

Aturan DHE Dongkrak Pertumbuhan DPK Valas

Aturan terbaru penyimpanan devisa hasil ekspor sumber daya alam (DHE SDA) membawa dampak positif ke perbankan.​

Bank Besar Memacu Transaksi Demi DPK
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 04:25 WIB

Bank Besar Memacu Transaksi Demi DPK

Upaya perbankan menjaring dana pihak ketiga (DPK) cukup menantang di tengah kondisi pengetatan likuiditas tahun ini.​

Kredit Melambat, Premi Asuransi Kredit Pun Menyusut
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 04:25 WIB

Kredit Melambat, Premi Asuransi Kredit Pun Menyusut

Asuransi jiwa kredit sangat bergantung pada volume penyaluran pinjaman, baik di sektor konsumtif maupun produktif.

Pemain Bertambah, Transaksi Gadai Swasta Tumbuh Dua Digit
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 04:20 WIB

Pemain Bertambah, Transaksi Gadai Swasta Tumbuh Dua Digit

Total transaksi pergadaian tumbuh 24,94% secara tahunan menjadi Rp 90,07 triliun. Pemain gadai pun bertambah jadi 197 entitas di Februari 2025. 

Pemain Multifinance Tetap Optimistis Meski Pinjaman Menyusut
Industri keuangan | Selasa, 20 Mei 2025 | 04:15 WIB

Pemain Multifinance Tetap Optimistis Meski Pinjaman Menyusut

Nilai piutang pembiayaan per Maret 2025 naik 4,6% secara tahunan menjadi Rp 510,97 triliun. Meski tumbuh, angka ini melambat dari bulan sebelumnya

Mencari Bos Baru Bagi BP Jamsostek
Industri keuangan | Senin, 19 Mei 2025 | 04:50 WIB

Mencari Bos Baru Bagi BP Jamsostek

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atau biasa disebut BP Jamsostek akan punya nakhoda baru. 

Terpopuler